PMT dan Pemeriksaan Kesehatan oleh Dokter Spesialis Anak

Administrator, 26 Juli 2024 13:19:56 WIB

Sekali dalam setahun, dilakukan pemeriksaan kesehatan balita oleh dokter spesialis anak. Hal ini adalah bagian dari Program penanganan balita gizi kurang dan pemberian PMT kepada balita gizi kurang/KEK. Para balita mendapat jatah PMT dan diperiksa kesehatannya di Aula Balai Kalurahan Sumbermulyo oleh dr. Bibit Murdiyanti, M.Sc, Sp.A dari RS St. Elisabeth Ganjuran. Para balita mendapatkan pemeriksaan kesehatan sekaligus pemberian PMT yang biasanya diantarkan setiap hari ke rumah masing-masing.

Artikel Terkini

  • Sosialisasi Pengelolaan Sampah di Samen

    11 Desember 2023 15:05:41 WIB Administrator
    Sosialisasi Pengelolaan Sampah di Samen
    Jadwal Pelaksanaan Sosialisasi Pengelolaan Sampah sampai kepada Padukuhan Samen. Pada hari Senin (11/12/2023). Sebagai Narasumber yaituFathoni Febriyanta, Pendamping dari Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Bantul. Beliau cukup akrab dengan warga Sumbermulyo belakangan ini karena secara estafet berpind... ..selengkapnya

  • Sosialisasi Pengelolaan Sampah di Jogodayoh

    11 Desember 2023 15:01:27 WIB Administrator
    Sosialisasi Pengelolaan Sampah di Jogodayoh
    Penggunaan Dana PPBMP dalam acara sosialisasi pengelolaan sampah tiba jadwalnya di Padukuhan Jogodayoh. Acara berlangsung pada Hari Minggu (10/12/2023), siang harinya setelah acara sosialisasi serupa di Padukuhan Siten. Tema yang diusung masih sama, karena kita tidak ingin membebani tampat lain sete... ..selengkapnya

  • Pemeriksaan Balita dan Pemberian PMT

    11 Desember 2023 14:53:18 WIB Administrator
    Pemeriksaan Balita dan Pemberian PMT
    Sumbermulyo - Sabtu (9/12/23) Kader Kesehatan Kalurahan Sumbermulyo menggelar kegiatan pemeriksaan balita dan pemberian PMT yang diselenggarakan di Kantor Kalurahan. Pemeriksaan balita dan pemberian PMT (Pemberian Makanan Tambahan) sangat penting untuk memastikan pertumbuhan dan perkembangan optimal... ..selengkapnya

  • Evaluasi dan Refleksi Pelatihan Pemuda Pelopor

    11 Desember 2023 10:16:35 WIB Administrator
    Evaluasi dan Refleksi Pelatihan Pemuda Pelopor
    Berita Sumbermulyo, Senin (11/12/2023), setelah di training beberapa hari Pemuda Pelopor dikumpulkan se-Kabupaten untuk evaluasi. Acara bertempat di Wijirejo, Pandak, Bantul, tepatnya di Pondok Pesantren Harapan Ar-Risalah. Peserta dari Bambanglipuro ada 7 orang, dengan peserta dari Kalurahan Sumber... ..selengkapnya

  • Sosialisasi Pengelolaan Sampah di Siten

    11 Desember 2023 08:29:34 WIB Administrator
    Sosialisasi Pengelolaan Sampah di Siten
    Sumbermulyo - Minggu (10/12/23) Pemerintah Kalurahan Sumbermulyo menggelar kegiatan sosialisasi pengelolaan sampah yang dilaksanakan di Padukuhan Siten. Kegiatan sosialisasi pengelolaan sampah ini bertujuan agar masyarakat padukuhan dapat mengelola dan memanfaatkan sampah rumah tangga masing-masing ... ..selengkapnya

Kalender

Mbangun Desa

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung